Kamis, 15 September 2011

Ruang Lingkup Pediatric

Pada umumnya pediatri (ilmu kesehatan anak) dibagi menjadi 3 bagian:
1. Pediatri Klinik (Clinical Pediatrics)
Pediatri klinik merupakan cabang ilmu kedokteran yang mempelajari pengobatan berbagai macam penyakit anak. Pediatri klinik mempelajari penyakit anak dilihat dari segi pathologi (tingkat keparahan penyakit), simpthomatologi (gejala-gejala sakit), epidemiologi (penyebaran penyakit) dan pengobatannya.
2. Pediatri Sosial (Social Pediatrics)
Pediatri sosial adalah merupakan bagian dari ilmu kedokteran umum yang memperhatikan keadaan sosial, ekonomi, hygiene keluarga dan masyarakat sebagai bagian penting yang mempengaruhi kesahatan anak.
3. Pediatri Pencegahan (Preventive Pediatrics)
Pediatri pencegahan merupakan cabang ilmu kedokteran yang mempelajari cara-cara mencegah penyakit anak, termasuk usaha untuk memberikan imunisasi dan memelihara kesehatan anak.


Cukup itu saja ya.... lebih lengkapnya buka disini

Leave a Reply

 
 

Hair Styles

Followers

About Me